We’ve updated our Terms of Use to reflect our new entity name and address. You can review the changes here.
We’ve updated our Terms of Use. You can review the changes here.

Ekonomi Digital Membesar, Ini Strategi Kominfo Dorong Layanan Logistik

by Berita Terkini

about

Strategi selanjutnya yaitu merilis regulasi-regulasi yang mendukung pengembangan sektor logistik. Namun, ia enggan memerinci regulasi apa yang perlu didorong ke depan. "Regulasi yang memudahkan, memberikan arah yang lebih tepat, serta lebih baik dari regulasi-regulasi sebelumnya," ujarnya.

Adapun pengembangan layanan logistik dinilainya penting seiring semakin besarnya ekonomi digital di Tanah Air. Berdasarkan laporan Google, Temasek, dan Bain bertajuk e-Conomy SEA 2019, nilai ekonomi berbasis internet di Asia Tenggara diperkirakan mencapai US$ 100 miliar atau 1.418,7 triliun tahun ini. Dari jumlah tersebut, sebesar 40% atau senilai US$ 40 miliar (sekitar Rp 567,9 triliun) berasal dari Indonesia.

Proyeksi atas nilai ekonomi tersebut menghitung transaksi (gross merchandise value/GMV) dari lima sektor, yakni e-commerce, layanan berbagi tumpangan (ride-hailing), online media, online travel agent, dan layanan finansial. Laporan tersebut menyebut bahwa e-commerce masih menjadi sektor potensial dari ekonomi digital di Asia Tenggara.

Artikel ini telah tayang di Katadata.co.id dengan judul "Ekonomi Digital Membesar, Ini Strategi Kominfo Dorong Layanan Logistik" , katadata.co.id/berita/2019/10/28/ekonomi-digital-membesar-ini-strategi-kominfo-dorong-layanan-logistik
Penulis: Cindy Mutia Annur
Editor: Martha Ruth Thertina

credits

released October 29, 2019

tags

If you like Berita Terkini, you may also like: